Jumat, 16 Februari 2018

Memggunakan Aplikasi Chatting BBM

Memulai BBM
  • Bagi yang belum memilikinya langsung saja menuju Play Store untuk mengunduh Aplikasi BBM Android. Perlu diingat bahwa aplikasi bbm tidak tersedia untuk tablet diatas 7 inci.
  • Jika sudah terinstal, tekan tombol open untuk memulai penggunaan BBM
  • Jika Anda sudah memiliki BlackBerry ID, bisa langsung menggunakannnya. Jika tidak, Anda bisa melakukan sign ini sebagai pengguna baru dengan memasukkan alamat email yang akan digunakan sebagai BlackBerry ID
Menambahkan Kontak
  • Tekan ikon 3 titik di bagian kanan bawah seperti pada gambar.
1

  • Pilih menu"invite to BBM/tambah kontak"

2

  • Pilih metode undangan. Ada empat opsi yaitu dengan menggunakan scan barcode, melalui PIN, email, dan SMS seperti pada gambar.
3
  • Jikan Anda telah menerima undangan dan mengijinkannya, maka segera nama mereka akan muncul di daftar kontak BBM

Mengirim Pesan
  • Untuk memulai chatingan / percakapan di BBM, tekan ikon BBM+ di bagian kanan atas seperti pada gambar.
4
  • Pilih teman / kontak yang akan Anda ajak untuk melakukan percakapan.
  • Tekan kontak yang dipilih, maka Droiders sudah bisa memulai percakapan

Multiperson chat
  • Untuk memulai percakapan dengan lebih dari 1 orang, silakan tekan menu 3 titik di bagian kanan bawah seperti cara sebelumnya.
  • Pilih menu "Start Multiperson Chat/ mulai obrolan dengan beberapa orang"
4

  • Tambahkan kontak sebanyak yang Anda mau dan setelah selesai, tekan tombol "done"
  • Sekarang Anda sudah bisa memulai percakapan dengan banyak rekan.

Setting
  • Untuk mengakses menu setting, tekan lagi tombol 3 titik di bagian kanan bawah.
  • Masuk ke menu "setting".
5

  • Di sini Anda bisa mengatur beberapa hal seperti memperlihatkan lokasi negara, menampilkan status musik yang sedang diputar, ikon BBM, notifikasi dan lain sebagainya.

Brodacast Message  (Pesan Massal)
  • Broadcast Message adalah fasilitas untuk mengirimkan pesan langsung ke banyak orang. 
  • Untuk melakukan broadcast message, tekan menu ikon 3 titik yang ada di bagian kanan bawah, kemudian pilih menu "Sent Broadcast Message/ kirim pesan siaran"
6

  • Pada kolom "To", pilih kontak yang akan Anda kirim broadcast message. untuk menambahkan kontak kembali, tekan tombol + di bagian bawah kolom "to"
  • Masukkan pesan yang hendak Anda kirimkan ke kolom "message". 
  • Pilih "send", maka pesan massal Anda akan segera terkirim

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Tayo the Little Bus

Karakter Karakter utama seri ini memiliki empat karakter utama. Tayo (Bus 120, biru) adalah menyenangkan dan kadang-kadang nakal. Dia ...